Ekonomi Sultra Tumbuh 5,40 Persen

  • Bagikan

MENUJU DAERAH SEJAHTERA

EKONOMI BERTUMBUH
-Ekonomi Sultra terus bertumbuh
seiring terkendalinya pandemi Covid-19
-Ekonomi Sultra triwulan III 2022 tumbuh positif
-Berada pada tren angka 5,40 persen year on year (yoy)
-Kondisi itu menggairahkan sebagian besar lapangan usaha
-Suksesnya pengendalian Covid-19 awal kebangkitan perekonomian daerah
-Menuju daerah yang sejahtera

LAPANGAN USAHA
Lapangan usaha yang mengalami pertumbuhan tertinggi :
-Industri pengolahan sebesar 22,99 persen
-Jasa perusahaan sebesar 16,86 persen
-Pengadaan listrik dan gas sebesar 16,67 persen
-Pertanian, kehutanan, dan perikanan tumbuh sebesar 10,84 persen
Lapangan usaha mengalami kontraksi pertumbuhan terdalam :
-Pertambangan dan penggalian sebesar 5,95 persen

PENGEMBANGAN
-Untuk ketahanan ekonomi Sultra, BI mengembangkan sektor
pendukung perekonomian daerah
-Terutama sektor pertambangan, pertanian dan perikanan
-Pengembangan pertumbuhan ekonomi di semua sektor
untuk kesejahteraan masyarakat Sultra
-BI menjaga ketahanan pangan terhadap kondisi saat ini
-Bangkit untuk melangkah lebih maju lagi
agar pertumbuhan ekonomi Sultra meningkat

PENGENDALIAN INFLASI
-BI Sultra juga bergerak mengendalikan inflasi
-BI Sultra membuat program Gerakan Nasional Pengendalian Inflasi Pangan (GNPIP)
-BI melakukan perluasan GNPIP di Kabupaten Wakatobi
-BI Sultra dan Pemkab Wakatobi menggelar bimbingan
pengembangan komoditas bawang merah secara total organik
-BI Sultra dan Pemkab Wakatobi menggandeng 40 petani bawang merah
-Pengembangan komoditas bawang merah dengan pendekatan urban farming
-Pengembangan bawang merah karena salah satu penyumbang inflasi di Sultra

KEBIJAKAN PEMDA
-Ekonomi Sultra yang kian membaik tak lepas dari kebijakan pemda
-Pemda mendukung berbagai sektor perekonomian daerah
-Pemprov dan BI Sultra meluncurkan GNPIP
-Sultra salah satu daerah implementasi GNPIP yang diinstruksikan Presiden
-Implementasi GNPIP diwujudkan melalui gerakan tanam cabai (Gerakan Tabe Di)
-Tujuannya untuk mengendalikan inflasi
-Wagub Sultra Lukman Abunawas meminta perkuat
sinergi untuk pulih lebih cepat dan bangkit lebih kuat

DATA DIOLAH KENDARI POS DARI BERBAGAI SUMBER

  • Bagikan