ASR-Hugua Komitmen Wujudkan Sultra Maju dan Sejahtera

  • Bagikan
Gubernur Sultra Andi Sumangerukka menyalami pelajar. Sebagai bentuk komitmen meningkatkan SDM, gubernur akan mendirikan sekolah unggulan di 17 kabupaten dan kota di Sultra

"Kami berkomitmen untuk menghadirkan pemerintahan yang bersih, transparan, dan berorientasi pada kepentingan rakyat. Dengan semangat gotong royong, mari kita bangun Sulawesi Tenggara yang lebih maju dan sejahtera," tegasnya.

Masih menurut ASR, amanah yang diembannya bukanlah tugas ringan. Tetapi dengan dukungan semua pihak, terutama DPRD sebagai mitra strategis, ia optimis dapat membawa Sultra ke arah yang lebih maju dan sejahtera.

"Kami menyadari amanah ini bukanlah tugas ringan, tetapi dengan dukungan semua pihak, terutama DPRD sebagai mitra strategis, kami yakin dapat membawa Sultra ke arah yang lebih maju dan sejahtera," ujar Mantan Kabinda Sultra itu. (rah/b

  • Bagikan