Elektabilitas Tina Nur Alam Teratas di Pilgub Sultra

  • Bagikan
Nur Alam & Tina Nur Alam
Nur Alam & Tina Nur Alam

POPULARITAS TINGGI
Popularitas Tina Nur Alam berada diangka di atas 75 %

FAKTOR NUR ALAM
-Keberadaan Nur Alam turut mendongkrak elektabilitas Tina Nur Alam
-Hasil survei JSI, 45,1% responden akan memilih calon yang didukung Nur Alam

SYARAT PENCALONAN
-Minimal 20 persen dari 46 kursi DPRD Sultra
-Minimal 9 kursi parlemen

DIUNTUNGKAN PROGRAM BAHTERAMAS
-Program Bahtermas Berlayar Kembali yang digaungkan TNA mendapat sambutan positif masyarakat
-Hasil survei JSI, 86,4% responden ingin program Bahteramas dilanjutkan
-Program ini mencakup pendidikan dan kesehatan gratis, serta dana blockgrant
-Menjadi salah satu sebab naiknya elektabilitas TNA

UNGGUL DALAM SURVEI SIMULASI DUA NAMA
-Tina Nur Alam unggul 49% saat berhadapan dengan Andi Sumangerukka (36,9% dukungan)
-Tina Nur Alam unggul 57,1% ketika berhadapan dengan Lukman Abunawas

DUKUNGAN PARPOL
NasDem 6 Kursi
PKS 4 Kursi
Golkar 6 Kursi (Surat Tugas)
Total 16 Kursi

UNGGUL DALAM SURVEI SIMULASI TIGA NAMA
Tina Nur Alam 39,3%
Andi Sumangerukka 33,6%
Lukman Abunawas 18,1%
Tidak tahu/belum memutuskan 8,7%
Tidak jawab/rahasia 0,3%

PENUHI SYARAT PENCALONAN
-Koalisi NasDem dan PKS mencapai 10 kursi
-Jumlah kursi tersebut melebihi syarat minimal pencalonan
-TNA tinggal menunggu pendaftaran di KPU
-Jika TNA resmi dapat Golkar, semakin menguatkan posisinya sebagai kandidat yang berpeluang besar menang Pilgub

TENTANG SURVEI JSI
-Digelar sejak 9 Juli sampai 17 Juli 2024
-Melibatkan responden awal sebanyak 700 orang
-Semua populasi (responden) pemilih berada di Sultra
-Survei menggunakan multistage random sampling
-Wawancara tatap muka dengan melibatkan kuesioner
-Margin of error sebesar kurang lebih 3,8 persen
-Tingkat kepercayaan sebesar 95 persen (ing/ali)

SUMBER DATA: DIOLAH KENDARI POS DARI BERBAGAI SUMBER (DATA KPU DAN PENJABARAN HASIL SURVEI JSI)

  • Bagikan

Exit mobile version