SULTRA MENOPANG EKONOMI INDONESIA
MOMENTUM KEBANGKITAN
-Pemerintahan Gubernur Ali Mazi dan Wagub Lukman Abunawas berusia empat tahun
-Duet berakronim Aman (Ali Mazi-Lukman) itu sudah mempersembahkan berbagai karya pembangunan
-Capaian pembangunan dipparkan dalam ekspose Empat Tahun Aman
-Ekspose itu menjadi momentum kebangkitan Indonesia lebih kuat dari Provinsi Sultra
-Rasanya tekad pemerintahan Aman tidak berlebihan
-Duet Aman sudah meletakkan dasar pijakannya
-Sebut saja, Sultra ini lumbung pangan dan lumbung energi (pertambangan dan mineral)
-Bahkan, Sultra disebut-sebut merupakan cadangan mineral terbesar di dunia
-Indikator lainnya, pasangan Aman membangun berbagai infrastruktur monumental
-Ada RS Jantung, perpustakaan bertaraf internasional, dan jalan wisata Kendari-Toronipa
-Termasuk membangun stadion Lakidende, patung pahlawan nasional Oputa Yi Koo
-Terbaru, Aman membangun gedung kantor gubernur megah dan modern
PERTANGGUNGJAWABAN
-Ekspose Empat Tahun Aman sangat penting Ali Mazi dan Lukman
-Masyarakat perlu dan mesti mengetahui capaian pembangunan Sultra selama Aman memimpin
-Ekspose ini adalah wujud pertanggungjawaban Aman atas amanah masyarakat
-Amanah memimpin daerah dipegang Aman sejak 5 September 2018
EKONOMI BERTUMBUH
-Pasangan Aman membangun sektor ekonomi dan sumber daya manusia (SDM) berkualitas
-Pertumbuhan ekonomi tahun 2021 mencapai 4,10 %
-Pertumbuhan ekonomi Sultra sebelumnya sempat terkoreksi diangka -0,65 %
-Tingkat pengangguran terbuka Sultra menurun
-Tahun 2021, angka pengangguran 3,9 %
-Angka ini turun 0,6 % dari tahun sebelumnya yang berada diangka 4,5 %
IPM
-Indeks Pembangunan Manusia (IPM) Sultra meningkat dari tahun ke tahun
-Tahun 2017, IPM Sultra bertengger di 69,86 poin
-Tahun 2021, IPM naik menjadi 71,66 poin
-Capaian ini sebagai wujud keberhasilan dibidang pendidikan
-Peningkatan rata-rata lama sekolah dari 8,46 pada (2019) menjadi 9,41 (2020)
INFRASTRUKTUR JALAN
-Sebagian besar program prioritas dan unggulan Pemprov Sultra berjalan baik
-Program unggulan yang saat ini dikerjakan :
1.Pembangunan RS Jantung
2.Perpustakaan bertaraf internasional
3.Jalan wisata Kendari-Toronipa
-Infrastruktur dasar jga dibangun
-Seperti jalan, dermaga, sarana dan prasarana pendidikan serta infrastruktur lainnya
-Pembangunan dan pembenahan jalan difokuskan pada wilayah perbatasan antardaerah
-Ruas jalan provinsi sekira 1.009,28 kilometer
-Sudah diaspal dengan baik sepanjang 733,85 kilometer
-Tahun 2023, jalan provinsi lainnya akan diaspal
SUMBER : EKSPOSE EMPAT TAHUN AMAN
DATA DIOLAH KENDARI POS